Minggu, 20 Januari 2013

Cara Mengganti Kursor Blog Dengan Gambar



Cara Mengganti Kursor Blog Dengan Gambar | Dengan mengganti icon kursor/cursor di blog maupun website anda adalah salah satu memperindah tampilan blog maupun situs anda. Banyak para bloger mengganti icon kursor/cursornya agar terlihat menarik pengunjung blog. bagaimana caranya ? ikuti cara berikut ini.






Terlebih dahulu kita harus memilih jenis icon kursor yang akan kita gunakan. Saya menggunakan ikon yang saya ambil dari situs “totallyfreecursors.com”. Berikut ini caranya


1.    Masuk ke www.totallyfreecursors.com
 
2.    Pilih Cursor Menu yang terdapat di bagian kiri website tersebut. Setelah memilih pilihan jenisnya, akan muncul bermacam-macam jenis cursor di sebelah kanan
 3.    Pilih salah satu jenis icon kursor
4.    Akan muncul script icon kursor. Copy dan paste script tersebut ke blog anda
 
Cara meletakkan icon kursor ke blog kita :

1.        Login blog anda.
2.        Menuju Dasbord – Tata Letak.

3.        Klik Tambahkan Gadget.
4.        Paste hasil kopian script icon kursor pada konten yang tersedia
 5.        Simpan hasilnya

Selamat Mencoba ...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar